Selasa, 03 Maret 2009

CARA SETTING WI-FI PADA LAPTOP AND PC

Untuk mensetting wifi pada laptop/computer kamu ikuti langkah berikut ini

1. Periksa computer/laptop kamu apakah driver wireless telah terinstall apa belom

2. Bila sudah pilih control panel –network connection,lalu klik dua kali pada pilihan koneksi wireless network connection.trus pada menu samping kiri bagian atas pilih refresh network list, sehingga akan muncul daftar jaringan wireless yang ada dalam jangkauan kompi anda.

3. Jika telah connect, pada icon tray windows akan muncul icon wifi yang menyala hijau di lengkapi dengan kwalitas kekuatan sinyal wi-fi.

4. Untuk melihat status koneksi klik 2 kali pada icon yang terdapat pada menu bar kebelah kanan bawah layar anda.

Note :

Untuk mengecek driver anda masuk menu –run, ketikan devmgmt.msc , klu drivernya belum terinstal biasanya terdapat tanda Tanya berwarna kuning .

Koneksi wireless dibagi dalam dua kelompok , unsecure dan secured. Pada unsecured laptop kita akan otomatis terdaftar dan mendapatkan ip dinamikdari server dhcp. Sedangkan pada secured kita harus registrasikan laptop kita ke admin jaringan unruk mendapatkan IP.

Pada hotspot yang terdapat di kampus lingkungn ui setiap pengguna wajib mendaftarkan laptopnya dan usernya ke PPSI –UI untuk mendapatkan ip dan account pengguna internet.

Setelah selesai mensetting wifi anda lalu anda setting alamat proxy yang ada pada browser pada laptop anda.selamat mencoba????????

Tidak ada komentar:

Posting Komentar